Rabu, 29 Juni 2011

Langkah-langkah membuat Bullets and Numbering pada Microsoft Word 2003

>Buka Microsoft Office 2003 pada menu
>Klik Format
>Pilih Bullets and Numbering
>Terdapat 4 option dalam bullets and numbering,yaitu: Bullets, Numbered, Outline Numbered, list Styles. Jika ingin menyesuaikan dengan yang d inginkan klik Coztumize
>Klik Ok!
            0 List Styles berguna untuk memodifikasi beberapa model Bullets and Numbering yang telah tersedia menjadi model yang diinginkan.
            0 Add berguna untuk mengisi dan memasukan model Bullets and Numbering  yang diinginkan dan dapat di simpan pada tamplate yang tersedia.
0 Modify sama seperti add yang berguna untuk mengisi dan memasukan model Bullets and Numbering  yang diinginkan dan dapat di simpan pada tamplate yang tersedia.
            0 Delete berguna untuk menghapus model Bullets and Numbering yang telah terdapat pada template.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar